air terjun binanga bolon Air terjun Binanga Bolon merupakan salah satu tempat wisata alam yang berada Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara yang tidak jauh dari pemukiman penduduk dusun Binanga Bolon, Nagori Purba Pasir, HARANGGAOL. Menuju air terjun binanga bolon ada 2 rute yang bisa kita lalui : 1. Medan - Kabanjahe - Merek- Saribu Dolok - Haranggaol - Desa Nagori purba pasir 2. Siantar - sebelum Tigaras (simp.GEREJA/Kedai Turnip) belok kanan - Desa Purba Pasir (jembatan kuning) Nah , Pilih belok kanan. klo kekiri bakalan ke tigaras. Kami memilih rute dari haranggaol, soalnya lebih dekat jika kita dari medan daripada muter-muter ke tiga ras, katanya sih lebih dekat kalo dari tiga ras, tapi menurutku sih sama aja. Pulangnya kami baru melewati rute haranggaol tembus tiga ras. . . Baca dari caption yang ditulis di instagram '' KLO KESINI JANGAN LUPA BAWAN BENSIN ECERAN DAN DIHIMBAU sebaiknya UNTUK TIDAK MEMAKAI Motor MATIC"" KARNA jalannya c